"Itu Burung Bangau.... mama?"

Post a Comment

Suatu sore, seorang Ibu terduduk di kursi rodanya di tepi danau,Ia ditemani anaknya yang sudah berkeluarga dan sudah mapan kehidupannya..
.
Lalu si Ibu bertanya : "Anakku, itu burung apa yang berdiri di tengah danau..??

"Itu Burung Bangau mama." Sang anak menjawab dengan sopannya..
.
Tak lama kemudian si Ibu bertanya lagi.
"Itu yang warna putih burung apa..??
.
"Ya bangau Bu..!! jawab si anak dengan ketus..
.
Kemudian Ibunya kembali bertanya :
"Lantas itu burung apa..?? Ibunya sembari menunjuk burung bangau tadi yang mulai terbang..
.
Dengan nada kesal si anak menjawab :
"Ya sama burnung bangau Bu,Emangnya Ibu gak lihat dia terbang..!!
.
Sejurus kemudian, air menetes dari sudut mata si Ibu. Dengan perlahan ia berkata :
"Anakku dulu, 35 tahun yang lalu ketika aku memangkumu dan kamu bertanya dengan pertanyaan yang sama untukku sebanyak 10 kali, Ibu selalu menjawabnya dengan senang hati,sekarang Ibu hanya bertanya 3 kali, tapi kamu telah membentak ibu 2 kali..!!
.
Si anak terdiam sesaat..
.
Matanya berkaca-kaca, Lalu dipeluknya Ibunya..
.
Pernahkah kita memikirkan apa yg telah diajarkan oleh seorang Ibu kepada kita..??
.
Sayangilah Ibu kita dengan sungguh-sungguh..
.
Karena surga berada di telapak kakinya..
.
Mintalah ampunan jika kita pernah merasa menyakiti hati Ibu..
.
~> Pernahkah kita ngomelin dia..?? Pernah..!!
~> Pernahkah kita cuekin dia..?? Pernah..!!
~> Pernahkah kita mikirin apa yang dia pikirkan..?? Nggak..!!
.
Sebenarnya apa yang dia pikirkan..?? Takut..!!
.
Takut gak bisa melihat kita tersenyum, menangis atau tertawa lagi..
.
Takut gak bisa mengajari kita lagi..
.
Semua itu karena waktu dia yang teramat singkat..
.
Saat Ibu dan Ayah menutup mata, Gak akan ada lagi ada yangg cerewet..
.
Saat kita menangis manggil-manggil dia..
.
Tapi bayangannya dia tetap di samping kita dan berkata : "Anakku jangan nangis, Ibu dan Ayahmu masih disini. Ibu dan Ayahmu masih sayang kamu..!!
.
SubhanALLAH..
.
Yaa ALLAH..
Ampunilah dosaku,Juga dosa kedua orang tuaku..
.
Sayangilah mereka sebagimana mereka menyayangikusemenjak kecil..
ainuxs
catatan2 yang mungkin bermanfaat suatu hari nanti....

Related Posts

:

Subscribe Our Newsletter